Investment monthly
Investment essentials
Think Future 2024
Tantangan terbesar dari kenaikan suku bunga di negara-negara besar akhirnya memudar dan perekonomian AS sedang menuju soft landing. Namun ketegangan geopolitik dapat mendorong volatilitas pasar lebih lanjut. Simak selengkapnya untuk membantu mencapai tujuan investasi Anda di tahun 2024
Lihat video Lebih lanjutThink Future 2023 Mid-Year Edition
Puncak suku bunga acuan akan mendukung prospek untuk risk asset di semester kedua, dengan Asia memimpin pertumbuhan global. Simak informasi lebih lanjutnya bersama Willem Sels, Global Chief Investment Officer HSBC Global Private Banking and Wealth.
Lihat video Lebih lanjutESG Investing
ESG (Environmental, Social and Governance) Investing bertujuan untuk mendapatkan pertumbuhan finansial jangka panjang, sekaligus berkontribusi positif terhadap masyarakat.
Lebih lanjutHSBC Perspectives edisi Q3 2024
HSBC Perspectives merupakan publikasi yang mencakup tema penting secara global yang relevan dengan kondisi investor, serta menjelaskan beragam implikasinya.
Lebih lanjutHSBC wealth events
Rekaman acara
2023: Soaring Above The Storm "Recession or Investment opportunity"
HSBC Wealth Forum adalah private event yang diadakan di 3 kota
besar di Indonesia:
Jakarta, Medan, and Surabaya untuk memberikan informasi dan
update tentang kondisi
pasar
terkini sebagai bekal kepada nasabah High Net Worth Individual
(HNWI) untuk
menavigasi
pasar dan kondisi ekonomi terutama dalam menyambut 2023 dengan
optimisme.
Cari tahu informasi selengkapnya tentang HSBC Wealth Forum di artikel CNBC berikut:
Tanggal | Lokasi Event | Topik | Detil |
---|---|---|---|
9 Desember 2022 | Surabaya | Inflasi Terjaga, Sejumlah Pengamat Optimis Hadapi 2023 | Lihat artikel |
28 November 2022 | Medan | Indikator Ini Disebut Jadi Tanda Indonesia Aman dari Resesi | Lihat artikel |
23 November 2022 | Jakarta | Peluang Investasi Tetap Terbuka di Tengah Tantangan Resesi | Lihat artikel |
Lilis Setiadi, Presiden Direktur PT Batavia Prosperindo Aset Manajemen
21 Jan 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1: Penting berinvestasi di ESG |
|
Episode 2: Peranan ESG bagi investor |
|
Episode 3: Produk terbaru dari ESG dan HSBC |
|
Verawaty Zhao, Head of Wealth Management, Wealth & Personal Banking PT Bank HSBC Indonesia.
25 Jan 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1: Pemilu AS lancar & vaksin jadi booster ekonomi 2021 |
|
Episode 2: Tidak ada kata terlambat untuk investasi |
|
Episode 3: Pahami profil risiko sebelum melakukan investasi |
|
Episode 4: Cara diversifikasi dalam melakukan investasi |
|
Chatib Basri, Ekonom dan Menteri Keuangan Republik Indonesia 2013-2014.
20 Feb 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1: 2021, the year of recovery for Indonesia |
|
Episode 2: Mengapa kurs Rupiah cenderung menguat di kala pandemi |
|
Episode 3: Economic Outlook: 2021, The Year of Stabilization |
|
Episode 4: Bagaimana recovery ini harus dimulai? |
|
Taufik Hendra K, Direktur Keuangan PT Waskita Karya
Felita Elizabeth, Head of Intermediary Business PT Schroders Investment management Indonesia.
16 Mar 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1: Kesiapan Indonesia Investment Authority (INA) sebagai lembaga pengelolaan dana investasi |
|
Episode 2: Kembalinya investor asing pasca pandemi |
|
Episode 3: Peran Indonesia Investment Authority (INA) bagi pembangunan project infrastruktur |
|
Episode 4: Pasar modal yang akan menarik kembali investor |
|
Xian Chan, Chief Investment Officer, Wealth Management, HSBC Ltd.
15 Apr 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1: Centers of growth |
|
Episode 2: The risk investors should safeguard against |
|
Katarina Setiawan, Chief Economist & Investment Strategies PT Manulife Aset Manajemen Indonesia
24 May 2021
Topik | Rekaman |
---|---|
Episode 1A: Kondisi Pasar Domestik |
|
Episode 1B: Kondisi Pasar Domestik |
|
Episode 2: Kondisi Pasar Saham |
|
Episode 4: Sektor Unggulan Reksadana Manulife |
|